Berbagai berita internasional terbaru dan terupdate setiap hari

Baca berita internasional terbaru dan terupdate setiap hari. Temukan informasi terkini dari seluruh dunia di situs kami.

AS

Black Box American Airlines yang Tabrakan dengan Black Hawk Ditemukan

Penyidik berhasil menemukan perekam suara kokpit dan perekam data penerbangan alias kotak hitam alias black box pesawat American Airlines yang terlibat tabrakan di udara dengan helikopter militer Black Hawk pada Rabu (29/1/2025) malam. Tragedi ini mengakibatkan tewasnya 67 orang di kedua armada…

Memo Bocor Ungkap Trump Hentikan Sementara Semua Hibah dan Pinjaman

Donald Trump menghentikan sementara program-program hibah, pinjaman, dan bantuan keuangan lainnya di Kantor Pengelolaan dan Anggaran (Office of Management and Budget atau OMB). Demikian menurut sebuah memo yang bocor. Memo merujuk pada serangkaian instruksi presiden, termasuk yang bertujuan menghentikan program-program terkait keragaman,…

Kolombia Akhirnya Setuju Terima Deportasi Migran Ilegal dari AS Usai Ancaman Tarif Trump

Gedung Putih mengklaim kemenangan dalam perselisihan dengan Kolombia mengenai penerimaan penerbangan deportasi migran ilegal dari Amerika Serikat (AS) pada Minggu (26/1/2025). Itu terjadi beberapa jam setelah Presiden Donald Trump mengancam akan mengenakan tarif tinggi dan sanksi lainnya terhadap Kolombia. Trump telah memerintahkan pembatasan visa,…

Sah, Ini Isi Lengkap Sumpah Pelantikan Donald Trump dan JD Vance Jadi Presiden dan Wakil Presiden AS

Sesaat sebelum pelantikan Donald Trump sebagai presiden ke-47 AS, JD Vance mengucapkan sumpah jabatan sebagai wakil presiden, yang merupakan sumpah yang sama yang diucapkan oleh anggota Kongres. Berikut isi sumpah wakil presiden AS mengutip CNN, Senin (20/1/2025): “Saya bersumpah dengan sungguh-sungguh bahwa saya akan mendukung dan membela…

Donald Trump Akan Atur Ulang Rencana Deportasi Massal di AS

Presiden terpilih Donald Trump sedang mempertimbangkan ulang rencana deportasi massal imigrasi di Chicago minggu ini setelah rinciannya bocor. Pemerintahan baru “belum membuat keputusan,” kata Homan, mantan penjabat direktur Imigrasi dan Bea Cukai Amerika Serikat. “Kami sedang mencermati masalah ini ini dan akan membuat keputusan…

Trump Teleponan dengan Xi Jinping, Bahas TikTok hingga Taiwan

Presiden China Xi Jinping telah berbicara dengan presiden terpilih Amerika Serikat, Donald Trump, melalui telepon pada Jumat (17/1/2025). Hal ini menandai percakapan langsung pertama antara keduanya sejak 2021. Pembicaraan ini terjadi menjelang pelantikan Trump. Seperti dikutip dari The Guardian, Sabtu (18/1) eduanya…

AS: Gencatan Senjata Gaza Dimulai Sesuai Rencana meski Ada Masalah Kecil

Gencatan senjata di Jalur Gaza dimulai pada Minggu (19/1/2025) seperti yang direncanakan, meskipun perunding masih harus menyelesaikan “satu masalah kecil” pada menit-menit terakhir. Demikian disampaikan Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Antony Blinken pada Kamis (16/1). Dengan adanya perpecahan yang sudah lama…

Viral, Menhan Pilihan Donald Trump Tidak Tahu Negara-negara di ASEAN Termasuk Indonesia

Calon Menteri Pertahanan Pete Hegseth jadi sorotan usai video yang beredar menunjukkan bahwa ia tidak bisa menyebutkan satu pun negara yang ada di wilayah Asia Tenggara dan kerja sama apa yang telah dilakukan oleh Amerika Serikat dan ASEAN. Pete Hegseth merupakan calon…

Kerugian Akibat Kebakaran Hutan Los Angeles Capai Rp810 Triliun

Kerugian dan dampak ekonomi akibat kebakaran hutan di Los Angeles diperkirakan melampaui USUSD 50 miliar atau Rp810 triliun, menurut prakiraan awal perusahaan meteorologi swasta AS, AccuWeather, Rabu (8/1/2025). Kebakaran hebat yang melanda Los Angeles ini telah menewaskan sedikitnya dua orang, menghancurkan ratusan bangunan,…

Zelenskyy Yakin Trump Dapat Mengakhiri Perang Rusia Vs Ukraina

Presiden Volodymyr Zelenskyy meyakini bahwa Donald Trump dapat mengakhiri perang Rusia versus Ukraina. Namun, Zelenskyy menyatakan bahwa mengakhiri perang yang telah berlangsung hampir tiga tahun tidak bisa dilakukan dalam waktu singkat, seperti yang pernah diklaim Trump selama kampanyenya. “Fase ‘panas’ perang ini bisa berakhir…